Video Unboxing Yummy Bites versi Studio Rumahan penulis Kandra Kamis, Januari 24, 2019 View this post on Instagram Pagi-pagi baru bangun minta nonton #YouTube. Padahal udah dikasih #video #bahayaYoutube Untung bisa dialihin. Dibujuk buat bikin #videounboxing ala-ala #youtuber cilik yang ia tonton. Eh mau anaknya. Dengan bekal aplikasi perekam video bawaan hape #xiomiredmi2 mulailah si sulung diarahkan. Jadi mohon maaf kalau kualitasnya ga seperti akun-akun selebgram. Namanya juga buat nyenengin bocah. #unboxing #yummybites #tizi #AnnisaTsaniaMukhlisha #vlog A post shared by Kandra (@kandra.id) on Jan 23, 2019 at 4:18pm PST Kandra Seorang mantan karyawan yang sedang mencari cuan melalui tulisan. Pernah bekerja di industri asuransi syariah hampir 10 tahun sebelum memutuskan untuk di-rumah-kan karena pandemi. Berbagi